Gila Aceh

GILA Aceh hari ini bukan lagi gila perang, bukan lagi gila kesumat dendam, bukan lagi gila agama walaupun seumbahyang-tan, bukan lagi gila citra walaupun moral-tan, bukan lagi gila prestise walaupun peng-tan. Itu sudah ketinggalan zaman, Tuan. Kami tahu itu; tahu persis. Tapi gila kami hari ini adalah gila penelitian. Tapi di kami memang belum ada […]

Kebakaran

KABAR kebakaran itu sampai ke telinga saya sebelum koran memberitakannya. “Kota Fajar kebakaran, Man. Satu deret kedai Lorong Taqwa habis, rata dengan tanah,” ujar kawan saya melalui telepon genggamnya ke telepon genggam saya. Saya sempat menarik napas sesaat. “Semuanya?” tanya saya. “Semuanya.” Musibah kebakaran di Aceh, hampir setiap hari kita dengar. Sebelum kebakaran di Kota […]