“AMAD, apa kabar?” tanya Apa Piah, suatu pagi di warung Chiek Brahim di ujung gampong kami. “O, baik Apa,” sahutnya. Jarum jam di dinding warkop sudah menunjuk sembilan. Sementara aku duduk di situ sejak pukul 7.30, setelah mengantar istri ke sekolah tempatnya mengajar, menjadi kebiasaanku ngopi sejenak sembari berpikir di mana aku mencari berita hari […]
Penulis: Maimun Panga
Formalin Politik
PILKADA sudah di ambang pintu. Info sementara dari KIP Aceh, 10 Oktober 2011 menjadi hari pertimbangan rakyat dalam mencontreng gambar berwajah para kandidat. Seperti biasa, satu orang diperkenankan sekali contreng di bilik rahasia, lalu ditandai dengan tinta. Siapa yang dapat coretan paling banyak di muka, dialah yang berhak menjadi pemimpin alias kepala bagian pelayan rakyat. […]