Malam berangsur-angsur rebah, Amanruf yang sudah dua hari begadang akhrinya tumbang juga. Di atas panteue jaga yang lantainya mulai digeroroti rayap. Amanruf membalaskan dendamnya. Ia terlelap dan hanyut dalam buaian sang mimpi. Ia sama sekali tak peduli dengan tugasnya, jaga malam. Aku meneguk kopi berkali-kali, udara yang sangat dingin ditambah hujan gerimis sungguh sangat nikmat […]
Kategori: Nanggroe
Banda Atjeh 1968
Melihat Banda Aceh 1968, harga beras pada tahun 1968 telah pula memetjahkan rekor, jakni 100 rupiah per bambu.
Hampir Basi
Mulanya Kak Bungsu memasak kuah pliek u tak berniat membagi-bagikannya ke tetangga sekadar menyambung silaturrahmi, tak seperti era 90-an yang selalu mengantar sesuatu masakan ke pintu-pintu rumah tetangga. Namun hingga 24 jam setelah dimasak atau telah lewat rotasi makan tiga kali, kuah pliek u yang dimasaknya satu kuali sedang, masih tersisa dua panci kecil. Ibu […]
Garansi Kesehatan
Tak bermaksud menaikkan atau mengkampanyekan seseorang, selaku orang Aceh kita patut berbangga dengan adanya program jaminan kesehatan yang diberikan untuk rakyat. Dengan adanya jaminan kesehatan tersebut, setidaknya orang-orang Aceh sedikit lepas dari beban pembiayaan pengobatan di rumah sakit meskipun obat-obat yang diberikan sebatas obat yang terdaftar dalam Jaminan Kesehatan Aceh (JKA). Pun begitu, ada sedikit […]
Malu
Duh, Aksi adu jotos yang ditampilkan oleh para pemimpin `negeri makmur namun tidak subur` ini semakin menjadi-jadi. Beberapa waktu yang lalu anggota `adu jotos` versi pemimpin `negeri makmur namun tidak subur` dipraktekkan oleh orang-orang yang duduk di DPR pusat yang dilakukan di dalam gedung. Kemudian di negeri Darussalam ini kekerasan terjadi ketika teungku menyampaikan ceramah […]
Meteor
Semua warga kecamatan samatiga merasa sangat kuartir dengan jatuhnya benda aneh di tempat mereka. Benda angkasa yang di duga meteor itu, terjatuh dari langit setelah gempa yang menggoyangkan aceh tepatnya pada malam senin tanggal 6 sepetember 2011. Warga setempat yang menyaksikan kejadian tersebut melihat sebuah cahaya yang berpijar di langit menuju ke laut tepat 5 […]
Ilmu Hitung
Di saat merayakan hari kemenangan Idul Fitri 1432 H di salah satu gampong, beberapa hari lalu, seorang laki-laki paruh baya mencaci maki kinerja pemerintahan yang katanya ; “Orang-orang di pemerintahan kita itu, waktu di tarik (rekrut) menjadi pegawai sama sekali tidak bisa menerapkan ilmu hitung yang tepat dalam pekerjaannya sehari-hari”. Mendengar kata-kata tersebut, aku kemudian […]
Kota Tiri
Beruntunglah orang-orang yang lahir di ibukota, baik kabupaten, provinsi maupun negara, kecuali ibukota lurah dan kecamatan, jika ada. Kenapa? “Karena jika kemudian tak pindah, ia akan tinggal dan besar bersama ibunya, kecuali lelaki yang menikah ke daerah lain,” kata Je. Sambung dia, “Tahukah bahwa konon katanya kehidupan di kota lebih berkualitas, lebih modernitas, hedonis, inovatif. […]
A History
Kawan, banyak orang yang berpikir sejarah itu sama sekali tidak penting untuk terlalu dibanggakan. Benar rasanya, jika kita terlalu larut untuk masa lalu maka kita tidak akan bisa belajar atas kesalahan yang dilakukan orang terdahulu. Begitulah makna sejarah sebenarnya. Begitu pula dengan makna sejarah Aceh. Beberapa hari lalu, bahkan dua-tiga tahun lalu aku sempat mendengar […]
Drainase
Salam kawan, kemarin aku mendengar banyak sekali keluhan dari seorang tua yang gerah melihat pembangunan di negeri kita ini. Kenapa tidak tuan, keluhan itu datang beriring tidak adanya finalisasi pembangunan yang dikerjakan kontraktor, dalam membangun fasilitas publik tersebut. Tuan, pernah kau ke pusat kota? Disana ada jalan yang melewati gedung kantor diraja kecil daerah kita. […]